17 Maret 2012

    My life after graduation had been very hard, but it only made me realize many things. Difficult times are only making me stronger and head me into more of a self understanding. Moreover, it emerged self authenticity. A friend requested a note of what I went through today in Bincang Edukasi #5. Well…

Di Atap Pasar Ciroyom

Hari Sabtu, saya malu-malu menuju tempat baru. Karena tak tahu, saya berjelajah terlebih dahulu. Daerah itu kumuh. Sedih. Kasihan. Parah. Saya berencana mengunjungi Rumah Belajar Sahaja. Sahaja, sahabat anak jalanan. Tempatnya di atap pasar Ciroyom. Untuk mencapainya, saya harus menaiki ramp melingkar yang cukup heboh. Setelah saya berhasil naik, saya cukup terkesima. Pemandangan di tempat…

surat untuk masa depan

Beberapa hari lalu, saya menonton Real Steel. Pemeran utamanya tiba-tiba punya anak. Akhir-akhir ini, saya sering sekali bertemu dan beraktivitas bersama anak-anak. Kemarin-kemarin juga baca chicken soup for the mother’s soul. Gimana ya punya anak? Tiba-tiba pengen nulis surat ini.. Untuk anakku tercinta, Hai anakku sayang. Ibu masih belum melahirkanmu. Bertemu ayahmu pun belum. Ibu…

Ikut Pelatihan KSK

Pendidikan untuk Pembangunan Berkelanjutan Saya menghadiri sebuah pelatihan yang diadakan oleh Komunitas Sahabat Kota, komunitas  yang bergerak di bidang pendidikan. Menurut saya, pelatihan ini BAGUSSS!! dan membuka cakrawala baru, namun saya belum bisa menerapkannya. Komunitas ini menekankan pada pendidikan untuk pembangunan berkelanjutan yang cukup berbeda dengan pendidikan formal Indonesia saat ini. Kurang lebih, pendidikan ini…